Agen Higuain Bantah Bicara dengan Liverpool
Bola.net | 29 Juni 2016, 15:15
Nicolas Higuain, agen pemain Napoli, terlihat di California menonton sebuah pertandingan Copa America bersama dngan Klopp beberapa pekan silam.
Liverpool disebut tertarik dengan pemain Argentina berusia 28 tahun, yang kabarnya menolak untuk memperpanjang kontrak dengan Napoli.
Namun Nicolas mengatakan pada Crc: "Saya tidak pernah membicarakan Gonzalo dengan klub lain sebagai bentuk rasa hormat terhadap Napoli."
"Saya sudah berada di Argentina selama sebulan. Saya juga ada di Paris untuk menonton PSG, karena saya punya pemain Prancis lainnya sebagai klien dan ada banyak kawan saya di sana, namun sekarang saya membaca bahwa saya sudah menemui Klopp, namun itu tidak benar."
"Saya tidak perlu berbicara mengenai saudara saya dengan PSG, jika mereka ingin bicara, mereka harus menghubungi presiden De Laurentiis, bukan saya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Tentang Sadio Mane, Bintang Baru Liverpool
Editorial 29 Juni 2016, 14:15 -
Mane Optimis Bisa Cetak Banyak Gol di Liverpool
Liga Inggris 29 Juni 2016, 00:04 -
Klopp Senang Transfer Mane Cepat Tuntas
Liga Inggris 28 Juni 2016, 23:43 -
Ternyata, Klopp Sudah Intai Mane Sejak Lama
Liga Inggris 28 Juni 2016, 23:15 -
Sakho Sambut Kehadiran Mane di Liverpool
Liga Inggris 28 Juni 2016, 18:57
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bali United Jagoan Assist, Berkat Latihan Khusus Nih!
Bola Indonesia 3 Februari 2023, 13:30 -
Link Live Streaming BRI Liga 1: Persebaya Surabaya vs Borneo FC 3 Februari 2023
Bola Indonesia 3 Februari 2023, 13:25 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 4-5 Februari 2023
Liga Inggris 3 Februari 2023, 13:23 -
Nilai Transfer Enzo Fernandez Terlalu Mahal, Dia Bukan Casemiro!
Liga Inggris 3 Februari 2023, 13:13 -
Baru 18 Tahun Sudah Capai 12 Caps Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Istimewa!
Tim Nasional 3 Februari 2023, 13:00 -
Gaet Crew Chief Lama di Suzuki, Maverick Vinales Diprediksi Tampil Maut di MotoGP 2023
Otomotif 3 Februari 2023, 12:39 -
Gokil! Nottingham Forest Datangkan Total 30 Pemain Sepanjang Musim 2022-2023
Liga Inggris 3 Februari 2023, 12:30 -
Geram! Juventus Pertimbangkan Putus Kontrak Paul Pogba
Liga Italia 3 Februari 2023, 12:00 -
Sisa BRI Liga 1 2022/2023, Arema FC Bakal Berkandang di Stadion PTIK
Bola Indonesia 3 Februari 2023, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Yang Batal Pindah Karena Masalah Dokumen, Termasuk Hakim Ziyech
Editorial 3 Februari 2023, 12:48 -
Para Pemecah Rekor Transfer Klub Big Six EPL, Enzo Fernandez Terbaru!
Editorial 3 Februari 2023, 11:24 -
5 Pemain Manchester United yang Menggunakan Nomor Punggung 15 Sebelum Marcel Sabitzer
Editorial 3 Februari 2023, 04:35 -
Termasuk Enzo Fernandez, 10 Pemain dengan Nilai Transfer Termahal di Dunia
Editorial 2 Februari 2023, 16:09 -
5 Pengguna Nomor Punggung 5 Chelsea Sebelum Enzo Fernandez
Editorial 2 Februari 2023, 15:05
KOMENTAR