Prediksi Final Wilayah Timur NBA 2018: Cavaliers vs Celtics - Game 5
Bola.net | 23 Mei 2018, 19:42
Celtics pun harus memperkuat strategi penyerangan bila ingin kembali mendapat kendali penuh pada laga ini, mengingat mereka kalah 111-102 dari Cavs pada Game 4. Perhatian juga terarah pada bintang Celtics, Terry Rozier yang dinilai lengah dalam melakukan penjagaan karena Cavs justru berhasil melakukan 85% dari seluruh percobaan tembakan pada kuarter empat.
Meski begitu, bermain di kandang tampaknya akan memberi motivasi tambahan bagi Celtics, yang memiliki rekor kemenangan 9-0 di kandang selama fase playoff kali ini. Inilah kesempatan bagi Celtics untuk membayar tuntas dua kekalahan mereka di Cleveland.
Di sisi lain, Cavs harus diprediksi akan memperkuat barisan pertahanannya sekaligus mempertahankan tajamnya tembakan mereka, mengingat LeBron James bermain sangat ampuh pada Game 4, melesakkan 44 poin yang diraih lewat 17 dari 28 percobaan tembakan.
Bintang Cavs lainnya, Tristan Thompson dan Kyle Korver juga harus diwaspadai oleh Celtics, mengingat Korver sukses mencetak 14 poin dan Thompson sukses membubuhkan double-double lewat 13 poin dan 12 rebound pada Game 4.
Pertandingan NBA antara Cleveland Cavaliers vs Boston Celtics bisa disaksikan melalui live streaming di Vidio.com, Kamis (23/5) pada pukul 7.30 WIB [initial]
Sumber: Bola.com
(bola/dhy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menang Tipis atas Warriors, Rockets Bikin Kedudukan Imbang 2-2
Basket 23 Mei 2018, 11:35 -
Prediksi Final Wilayah Barat NBA 2018: Rockets vs Warriors - Game 4
Basket 22 Mei 2018, 19:45 -
LeBron Menggila, Cavaliers Bekuk Celtics dan Imbangi 2-2
Basket 22 Mei 2018, 11:25
LATEST UPDATE
-
267 Gol! Harry Kane Jadi Top Skor Sepanjang Masa Tottenham
Liga Inggris 6 Februari 2023, 02:45 -
Sengit! Saksikan Lagi Keperkasaan Tottenham yang Sebabkan Manchester City Tidak Bertaji
Open Play 6 Februari 2023, 02:17 -
Dua Hal Penyebab Kekalahan Real Madrid? Begini Kata Carlo Ancelotti
Liga Spanyol 6 Februari 2023, 02:15 -
Super Harry Kane! Dua Rekor Pecah dalam Satu Gol
Liga Inggris 6 Februari 2023, 02:07 -
Man of the Match Tottenham vs Manchester City: Harry Kane
Liga Inggris 6 Februari 2023, 02:04 -
Ancelotti Jelaskan Absennya Kroos dan Modric dari Starting XI Real Madrid
Liga Spanyol 6 Februari 2023, 01:45 -
Hasil Tottenham vs Manchester City: Skor 1-0
Liga Inggris 6 Februari 2023, 01:24
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain yang Sukses Meraih Trofi Setelah Tinggalkan Manchester United
Editorial 3 Februari 2023, 15:43 -
5 Pemain yang Direkrut Chelsea dari Benfica, Bukan Cuma Enzo Fernandez
Editorial 3 Februari 2023, 14:37 -
5 Pemain Yang Batal Pindah Karena Masalah Dokumen, Termasuk Hakim Ziyech
Editorial 3 Februari 2023, 12:48 -
Para Pemecah Rekor Transfer Klub Big Six EPL, Enzo Fernandez Terbaru!
Editorial 3 Februari 2023, 11:24 -
5 Pemain Manchester United yang Menggunakan Nomor Punggung 15 Sebelum Marcel Sabitzer
Editorial 3 Februari 2023, 04:35
KOMENTAR